Soal dan Pembahasan – Fungsi Eksponen (Pangkat)
Berikut disajikan sejumlah soal dan pembahasan terkait fungsi eksponen (pangkat) yang dipelajari saat kelas X pada mata pelajaran Matematika Peminatan. Gambar grafik yang disajikan di dalam postingan ini merupakan produk dari penggunaan aplikasi Geogebra.
Soal Nomor 1
Diketahui grafik fungsi . Grafik tersebut melalui titik
A. D.
B. E.
C.
Berdasarkan opsi yang diberikan, semua titik memiliki absis .
Untuk itu, kita uji nilai fungsi saat .
Karena , maka
Ini artinya, nilai fungsi saat adalah . Dengan kata lain, fungsi tersebut melalui titik
(Jawaban B)
Soal Nomor 2
Grafik fungsi melalui titik . Nilai adalah
A. C. E.
B. D.
Diketahui .
Karena grafik fungsi melalui titik , yang artinya dan , kita peroleh
Dengan demikian, nilai dari
(Jawaban A)
Soal Nomor 3
Grafik fungsi memotong sumbu- di titik
A. D.
B. E.
C.
Diketahui .
Saat grafik fungsi memotong sumbu-, absis titik yang dilalui fungsi bernilai , ditulis .
Untuk itu, kita peroleh
Dengan demikian, titik potong grafik fungsi terhadap sumbu- adalah
(Jawaban A)
Soal Nomor 4
Jika , maka sama dengan
A.
B.
C.
D.
E.
Diketahui , sehingga
Jadi, hasil dari
(Jawaban B)
Soal Nomor 5
Jika , maka nilai dari
A. D.
B. E.
C.
Diketahui . Ini berarti,
dan .
Oleh karena itu, kita mendapat
Karena , maka hasil dari
(Jawaban B)
Soal Nomor 6
Jika , maka
A.
B.
C.
D.
E.
Diketahui , sehingga
Jadi, hasil dari
(Jawaban C)
Soal Nomor 7
Jika , maka
A.
B.
C.
D.
E.
Diketahui .
Dengan demikian,
Jadi, hasil dari
(Jawaban D)
Soal Nomor 8
Jarak kedua titik potong kurva dengan sumbu- adalah
A. C. E.
B. D.
Diketahui .
Saat grafik fungsi memotong sumbu-, ordinat titik yang dilalui fungsi bernilai , ditulis .
Untuk itu, kita peroleh
Misalkan , maka didapat
Diperoleh atau .
Substitusi kembali:
Jadi, koordinat titik potong grafik fungsi terhadap sumbu- adalah dan .
Jarak kedua titik ini pada bidang Kartesius adalah
(Jawaban A)
Soal Nomor 9
Daerah hasil dari adalah
A.
B.
C.
D.
E.
Diketahui .
Daerah hasil dibatasi oleh asimtot datar grafik fungsi.
Perhatikan bahwa rumus fungsi tersebut dapat kita tulis menjadi .
Asimtot datar tercapai saat bentuk sehingga haruslah
.
Dengan demikian, grafik fungsi memiliki nilai untuk setiap terkecuali untuk .
Jadi, daerah hasilnya adalah .
(Jawaban C)
Soal Nomor 10
Daerah hasil fungsi adalah
A.
B.
C.
D.
E.
Diketahui .
Misalkan . Perhatikan bahwa memiliki asimtot datar , yang artinya untuk setiap .
Untuk itu, memiliki asimtot datar , yang artinya untuk setiap .
Jadi, daerah hasilnya adalah .
(Jawaban A)
ONTOH SOAL DAN PEMBAHASAN TENTANG EKSPONEN SMA
Pembahasan:
Jawaban: E
2. Bentuk sederhana dari adalah ...
a. 22 - 24√3
b. 34 - 22√3
c. 22 + 34√6
d. 34 + 22√6
e. 146 + 22√6
Pembahasan:
= 30.3 - 20√6+42√6-28.2
= 90 + 22√6 – 56
= 34 + 22√6
Jawaban: D
3. Bentuk sederhana dari adalah ...
Pembahasan:
Jawaban: B
4. Bentuk sederhana dari = ...
Pembahasan:
Jawaban: E
5. Jika =⋯
a. f (2)
b. f (4)
c. f (16)
d. f ((x+3)/(x-1))
e. f (2x + 2)
pembahasan:
karena =
Karena dengan x = 4 atau f(x) = f(4)
Jawaban: B
6. jika diketahui x = 1/3, y = 1/5, dan z = 2 maka nilai dari adalah ...
a. 32
b. 60
c. 100
d. 320
e. 640
Pembahasan:
Jawaban: B
7. Diketahui a = 4, b = 2, dan c = ½. Nilai = ...
a. ½
b. ¼
c. 1/8
d. 1/16
e. 1/32
Pembahasan:
Jawaban: C
8. Jika , maka nilai x + y = ...
a. 21
b. 20
c. 18
d. 16
e. 14
Pembahasan:
x-y=4 ...(ii)
Eliminasikan persamaan (i) dan (ii)
subtitusikan y = 8 dalam persamaan x – y = 4
x – 8 = 4
x = 12
sehingga nilai x + y = 12 + 8 = 20
jawaban: B
9. Dalam bentuk pangkat rasional = ...
Pembahasan:
Jawaban: C
10. Jika x > 0 dan x ≠ 1 memenuhi , p bilangan rasional, maka p = ...
a. -1/2
b. -1/3
c. 1/3
d. ½
e. 2/3
Pembahasan:
jawaban: A
11. Nilai yang memenuhi persamaan adalah ...
a. -2
b. -1
c. 0
d. 1
e. 2
Pembahasan:
x – 3 = 3x + 1
-2x = 4
x = -2
jawaban: A
12. Jika bilangan bulat a dan b memenuhi maka a + b = ...
a. 0
b. 1
c. 2
d. 3
e. 5
Pembahasan:
3 - 2√2= a+b√2
a = 3, dan b = -2
sehingga nilai a + b = 3 + (-2) = 1
jawaban: B
13. Jika , n bilangan asli maka (f(n))/(g(n))=⋯
a. 1/32
b. 1/18
c. 2/9
d. 1/27
e. 1/9
Pembahasan:
Jawaban: D
14. Nilai x yang memenuhi adalah ...
Pembahasan:
(3x + 5) (x – 2) = 0
x = -5/3 atau x = 2
jawaban: C
15. Nilai a + b, jika adalah ...
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5
Pembahasan:
a = 2, dan b = 1
nilai a + b = 2 + 1 = 3
jawaban: C
16. anggota himpunan penyelesaian dari persamaan adalah ...
a. 7
b. 4
c. -4
d. -7
e. -11
Pembahasan:
x+1=2x+3
-x = 2
x = -2
dari dengan x = -2 diperoleh:
Maka:
= 0
(x + 2) (x + 5) = 0
x1 = -2 dan x2 = -5
jadi, jumlah akar-akarnya = -2 + (-5) = -7
jawaban: D
17. Jumlah akar-akar persamaan adalah ...
a. -2
b. -1
c. 0
d. 1
e. 2
Pembahasan:
Misalkan, maka:
(2p – 1) (p – 2) = 0
p = ½ atau p = 2
untuk p = ½, maka
untuk p = 2, maka
jadi, jumlah akar-akarnya adalah -1 + 1 = 0
jawaban: C
18. Nilai-nilai x yang memenuhi persamaan adalah ...
a. x1 = 1; x2 = 9/2
b. x1 = -1; x2 = 9/2
c. x1 = -1; x2 = 7/2
d. x1 = 1; x2 = -7/2
e. x1 = -1/2; x2 = 9
pembahasan:
(2x-9)(x+1)=0
x = 9/2 atau x = -1
jawaban: B
19. jika maka f(a + 2b – c) = ...
pembahasan:
Jawaban: C
20. diketahui , jika f(x1) = f(x2) = 0, maka x1.x2 = ...
a. 6
b. 5
c. 4
d. -5
e. -6
Pembahasan:
Misal maka:
(p – 8) (p – 4) = 0
p = 8 atau p = 4
untuk p = 8, , maka x = 3
untuk p =4, , maka x = 2
jadi nilai x1.x2 = 3.2 = 6
jawaban: A
21. Himpunan penyelesaian , x ∊ R adalah ...
a. {x∣-1<x<2}
b. {x∣-2<x<1}
c. {x∣x<-1 atau x>2}
d. {x∣x<-2 atau x>1}
e. {x∣x<0 atau x>1}
Pembahasan:
Misal: maka:
(2p – 1) (p – 4) > 0
p = ½ dan p = 4
untuk p = ½, maka
untuk p = 4, maka , x = 2
HP = {x∣x<-1 atau x>2}
Jawaban: C
22. = ...
a. y
b. x
c. xy
d. x/y
e. y/x
pembahasan:
Jawaban: B
23. himpunan penyelesaian pertidaksamaan adalah ...
a. {p∣p< -2- √7 atau p> -2+ √7}
b. {p∣p<1 atau p>3}
c. {p∣ -2- √7< p< -2+ √7}
d. {p∣ 1< p< 3}
e. {p∣-3< p< -1}
Pembahasan:
-√7 < p + 2 < √7
-2 -√7 < p < -2 + √7
Jawaban: C
24. Nilai x yang memenuhi pertidaksamaan adalah ...
a. x ≥ -3/2
b. x ≥ -1
c. x ≥ 0
d. x ≥ 1/2
e. x ≥ 1
pembahasan:
2x + 2 ≥ -2x – 2
4x ≥ -4
x ≥ -1
jawaban: B
25. diberikan persamaan: jika xo memenuhi persamaan, maka nilai 1 – ¾.xo = ...
Pembahasan:
-15 x = -6x + 18 – 2
-15 x + 6x = 16
-9x = 16
x = -16/9
maka nilai 1 – ¾.xo adalah:
Jawaban: D
Tidak ada komentar:
Posting Komentar